Hai
Sobat Secreters – Masih setia kan buat ngikutin postingan dari Secret Of World.
Kali ini ada lagi nih, pencetus derajat Kelvin dia adalah Lord William Thomson
Kelvin ( 1842−1907 ) Beliau adalah seorang ahli fisika Inggris. Ia lahir
di Irlandia pada tanggal 26 Juni 1824.
Waktu
kecil, Kelvin adalah anak yang luar biasa dan sangat cerdas, sehingga pada umur
10 tahun ia sudah masuk universitas. Kelvin adalah anak yang rajin belajar.
Disamping itu, ia juga rajin mengarang. Sebelum umur 20 tahun ia sudah sering
mengarang dalam bahasa Inggris dan Perancis.
Pada
tahun 1848, Kelvin menemukan skala termometer yang berdasarkan batasan energi
kinetic yang dimiliki oleh suatu benda. Menurutnya, suatu benda benar-benar
dingin apabila tidak lagi memencarkan panas sedikitpun atau energi kinetic
benda sama dengan nol. Suhu ini disebut nol mutlak karena merupakan suhu paling
rendah.
Disamping
penemuan tersebut, ia juga menemukan hukum termodinamika II, galvanometer
cermin, kompas yang bebas dari pengaruh magnet besi kapal, mesin hitung yang
dapat mengatur pasang surut air laut di pelabuhan, dan masih banyak lagi hasil
penemuannya.
Berdasarkan
jasa dan hasil temuannya itulah ia menjadi kaya raya dan termasyur di seluruh
dunia.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar